Hai manusia, kamulah yang berkehendak kepada Allah; dan Allah Dialah Yang Maha Kaya (tidak memerlukan sesuatu) lagi Maha Terpuji. Jika Dia menghendaki, niscaya Dia memusnahkan kamu dan mendatangkan makhluk yang baru (untuk menggantikan kamu). Dan yang demikian itu sekali-kali tidak sulit bagi Allah.
13.8.10
Manfaat ilmiah membaca al quran
Ini adalah kisah seorang kakek tua yang hidup bersama cucu satu-satunya. Sang kakek adalah seorang muslim yang taat, tiada har idalam hidupnya tanpa membaca Al-Quran. Si Cucu yang melihat betapa sang kakek begitu khidmat membaca Al-Quranpenuh dengan penghayatan, bertanya : "Kek...!! Mendengar kakek membacaAl-Quran, aku merasa hatiku sejuk sekali. Aku ingin sekali bisamemahaminya sebagaimana kakek. Tapi aku tidak mampu, adapun yang akupahami, aku lupakan secepat aku menutup buku"
Adakah manfaat-nya kita membaca AL-QURAN tanpa mengetahui ARTINYA?
Sang kakek seakan tidak menghiraukan pertanyaan cucunya yang masih muda itu. Dia malah mengajak cucunya itu keluar rumah.
Sang kakek mengambil sebuah ember kotor (bekas mengangkut tanah liat),lalu dilubangilah ember itu di bagian bawah dan samping-sampingnya,beberapa lubang.
Si Cucu dengan keheranan dan rasa penasaran ingin mengetahui apa yang hendak dilakukan oleh kakek kesayangannya itu.
"Anakku...! Bawalah ember ini ke sungai, kemudian bawalah kembali kemari dengan sudah terisi penuh air."
Si Cucu tentunya sadar, bahwa ember tersebut sudah bocor, maka mautidak mau dia harus berlari setelah mengisi ember tersebut dengan air.
Si Cucu pun menyanggupinya. Dan pergilah dia ke sungai untuk mengisiember tersebut dengan air, kemudian dia berusaha berlarisekencang-kencangnya agar setibanya di tempat kakeknya airnya masihpenuh.
Dia pun melakukannya dengan sungguh-sungguh. Tapi setibanya di tempatkakeknya, ternyata tidak sedikit pun air yang tersisa. Semua airnyahabis tertumpah sebelum tiba di tempat kakeknya.
Sang kakek sesekali menertawakannya. Dan berkata, "Kali ini kau harus berusaha berlari lebih cepat lagi. AYO KAMU PASTI BISA....!"
__________________________________________________ _____________________________________
Si Cucu pun berusaha lebih semangat lagi. Sampai akhirnya...!!! Denganterengah-engah dia berkata kepada kakeknya, "Kek...! Aku rasa inimustahil secepat apapun aku berlari, air tersebut akan lebih dulu habissebelum aku sampai disini. Jadi ini suatu hal yang percuma"
Dengan tersenyum sang kakek berkata, "Anakku kamu pikir semua ini percuma? Sekarang coba lihat ini.........."
Kakek menunjuk ke ember yang dipegang cucunya tersebut. Dan berkata,"Bukankah ember yang kau pegang tersebut sebelumnya kotor sekali?"
"Lihatlah sekarang, sudah menjadi ember yang bersih...! Luar dan dalam"
"Anakku hal itulah yang terjadi ketika kamu membaca Al-Quran. Kamu tidak bisa memahami atau ingat segalanya, tetapi ketika kamu membacanyalagi, kamu akan berubah, luar dandalam... Itu adalah karunia dari Allahdi dalam hidup kita."
Quote:
"Terdapat beberapa hal yang dapat menyebabkan seseorang kuat ingatanatau hafalannya. Di antaranya, menyedikitkan makan, membiasakanmelaksanakan ibadah salat malam, dan membaca Alquran sambil melihatkepada mushaf". Selanjutnya ia berkata, "Tak ada lagi bacaan yang dapatmeningkatkan terhadap daya ingat dan memberikan ketenangan kepadaseseorang kecuali membaca Alqur'an".
Dr. Al Qadhi, melalui penelitiannya yang panjang dan serius di KlinikBesar Florida Amerika Serikat, berhasil membuktikan hanya denganmendengarkan bacaan ayat-ayat Alquran, seorang Muslim, baik mereka yangberbahasa Arab maupun bukan, dapat merasakan perubahan fisiologis yangsangat besar.
Penurunan depresi, kesedihan, memperoleh ketenangan jiwa, menangkalberbagai macam penyakit merupakan pengaruh umum yang dirasakanorang-orang yang menjadi objek penelitiannya. Penemuan sang dokter ahlijiwa ini tidak serampangan. Penelitiannya ditunjang dengan bantuanperalatan elektronik terbaru untuk mendeteksi tekanan darah, detakjantung, ketahanan otot, dan ketahanan kulit terhadap aliran listrik.Dari hasil uji cobanya ia berkesimpulan, bacaan Alquran berpengaruhbesar hingga 97% dalam melahirkan ketenangan jiwa dan penyembuhanpenyakit.
Penelitian Dr. Al Qadhi ini diperkuat pula oleh penelitian lainnya yangdilakukan oleh dokter yang berbeda. Dalam laporan sebuah penelitianyang disampaikan dalam Konferensi Kedokteran Islam Amerika Utara padatahun 1984, disebutkan, Alquran terbukti mampu mendatangkan ketenangansampai 97% bagi mereka yang men dengarkannya.
Kesimpulan hasil uji coba tersebut diperkuat lagi oleh penelitianMuhammad Salim yang dipublikasikan Universitas Boston. Objekpenelitiannya terhadap 5 orang sukarelawan yang terdiri dari 3 pria dan2 wanita. Kelima orang tersebut sama sekali tidak mengerti bahasa Arabdan mereka pun tidak diberi tahu bahwa yang akan diperdengarkannyaadalah Alqur'an.
Penelitian yang dilakukan sebanyak 210 kali ini terbagi dua sesi, yaknimembacakan Alquran dengan tartil dan membacakan bahasa Arab yang bukandari Alqur'an. Kesimpulannya, responden mendapatkan ketenangan sampai65% ketika mendengarkan bacaan Alquran dan mendapatkan ketenangan hanya35% ketika mendengarkan bahasa Arab yang bukan dari Alqur'an.
Alquran memberikan pengaruh besar jika diperdengarkan kepada bayi. Haltersebut diungkapkan Dr. Nurhayati dari Malaysia dalam SeminarKonseling dan Psikoterapi Islam di Malaysia pada tahun 1997. Menurutpenelitiannya, bayi yang berusia 48 jam yang kepadanya diperdengarkanayat-ayat Alquran dari tape recorder menunjukkan respons tersenyum danmenjadi lebih tenang.
Sungguh suatu kebahagiaan dan merupakan kenikmatan yang besar, kitamemiliki Alquran. Selain menjadi ibadah dalam membacanya, bacaannyamemberikan pengaruh besar bagi kehidupan jasmani dan rohani kita. Jikamendengarkan musik klasik dapat memengaruhi kecerdasan intelektual (IQ)dan kecerdasan emosi (EQ) seseorang, bacaan Alquran lebih dari itu.Selain memengaruhi IQ dan EQ, bacaan Alquran memengaruhi kecerdasanspiritual (SQ).Sumber: http://musiconlinecairo.multiply.com/
Mahabenar Allah yang telah berfirman, "Dan apabila dibacakan Alquran,simaklah dengan baik dan perhatikanlah dengan tenang agar kamu mendapatrahmat"(Q.S. 7: 204).
Komentari · SukaTidak Suka · Bagikan
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
6 komentar:
Nice brief and this fill someone in on helped me alot in my college assignement. Gratefulness you on your information.
it's since we are moslem..we must love quran. the great mu'jizat of our Rasulullah Shallahu alihi wa sallam. n a good moslem must be usefull to people and environment. keep study hard..^_^
Howdy! Would you mind if I share your blog with my zynga group?
There's a lot of people that I think would really enjoy your content. Please let me know. Thank you
Look at my web site; woodworking plans
Attractive section of content. I just stumbled upon your web site
and in accession capital to assert that I acquire in fact
enjoyed account your blog posts. Any way I'll be subscribing to your augment and even I achievement you access consistently fast.
Feel free to visit my web blog: the paleo diet
Hi there! Quick question that's totally off topic. Do you know how to make your site mobile friendly? My site looks weird when browsing from my iphone. I'm trying to find a theme or plugin
that might be able to resolve this issue. If you have any recommendations, please share.
Cheers!
Also visit my weblog; paleo diet plan
Hi there to every body, it's my first pay a quick visit of this webpage; this blog includes remarkable and genuinely fine stuff in support of readers.
my site ... the paleo diet
Posting Komentar